Kedatangan Kristo Lumentut Jemput Asmara. Masyarakat Teling Atas Berbondong-bondong Hingga Melebihi Target Undangan

Gelar Reses Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara, Kristo Ivan Lumentut Jemput Aspirasi Masyarakat (Asmara) Di kelurahan Teling Atas, Lingkungan 6, Jumat (1/09).

 

Dalam kegiatan tersebut terpantau masyarakat menerima dengan senang anak dari Walikota Manado Periode 2009-2014, Vicky Lumentut.

 

Kristo menyampaikan niat dan maksut datang pada masyarakat Teling Atas. sebagai Tugas wakil rakyat untuk menerima dan mendengarkan langsung segalah Aspirasi.

 

“Saya sebagai perwakilan rakyat yang akan membawa suara masyarakat Kota Manado untuk di sampaikan kepada pemerintah Kota Hingga Provinsi dan ini menjadi Tugas dan Tanggung Jawab saya untuk mendengar dan mengawal Aspirasi Bapak/Ibu sekalian”ucap Politisi Muda Fraksi Demokrat.

Baca juga:  Richard Sualang: Kader PDI Perjuangan Tegak Lurus Menangkan Ganjar Pranowo-Mahfud MD

 

Dalam kegiatan tersebut terlihat antusias masyarakat berbondong-bondong hingga melebihi kapasitas.

 

(Christo)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari Teropong Sulut di saluran WHATSAPP

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *