Menyambut Hut Provinsi Sulawesi Utara Ke-60 Tahun, Nicklas Silangen : Ini Moment Sakral, Kita Berikan Yang Terbaik.

TeropongSulut.com, Manado – Disampaikan langsung Sekretaris DPRD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Nicklas Silangen. Menyampaikan Persiapan Dalam Menyambut Hut Provinsi Ke-60 tahun.

“Yah mengingat ini adalah moment sakral bagi masyarakat Sulawesi Utara, Terutama ini ulang tahun terakhir di kepemimpinan Gubernur Olly Dondokambey, Kita (sekretariatan) berikan yang terbaik nanti” ucap Nicklas.

Nicklas melanjutkan bahwa nantinya akan ada suprise dari bintang tamu yang akan mengisi kegiatan paripurna nanti.

“Sebagai tuan Rumah nantinya paripurna Hut Provinsi akan Ada keistimewaan tersendiri tidak seperti tahun-tahun kemarin”pungkas Nicklas.

(Christo)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari Teropong Sulut di saluran WHATSAPP
Baca juga:  Disbud Sulut Gelar Sosialisasi Koleksi Museum di Sangihe, Lukas :Kepulauan Menyimpan Banyak Koleksi Bersejarah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *